
Hal tersebut diungkapkan Sir Alex, dalam promosi terakhir buku otobiografinya, "My Autobiography" di Glasgow. Pada kesempatan tersebut, Fergie mengaku kesulitan jika harus menentukan skuat terbaik selama 26 tahun kariernya di Old Trafford.
Terlebih, ia memiliki banyak pengalaman bersama pemain hebat, salah satunya di posisi striker. Pria Skotlandia itu menyebut banyak nama dari beberapa generasi, mulai Mark Hughes hingga Javier Hernandez.
Pada buku yang baru dirilisnya, Fergie juga menyebut Cristiano Ronaldo sebagai pemain paling bertalenta yang pernah ditanganinya. Namun untuk pemain yang jelas masuk dalam daftar tersebut, ia malah menyebut nama Irwin, yang bermain di posisi full-back.
"Sejujurnya, bagi saya Denis Irwin bakal menjadi satu-satunya yang sudah tentu masuk di dalam tim tersebut. Peluangnya delapan dari 10," ujar Fergie.
Sesaat kemudian, Fergie mengenang sebuah pertandingan menghadapi Arsenal di Highbury Stadium, di mana Irwin melakukan blunder fatal karena akhirnya dimanfaatkan Dennis Bergkamp untuk mencetak gol bagi tuan rumah.
"Usai pertandingan, media langsung menyebut ia pasti merasa bersalah dan kecewa dengan back-pass tersebut. Namun saya menjawab, bahwa satu kesalahan dalam 10 tahun bukanlah hal yang buruk. Irwin adalah seorang pemain yang luar biasa hebat." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yaya Toure: United Tersendat, Liverpool Berbahaya
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 22:51
-
'David de Gea Dapat Jadi Yang Terbaik di Dunia'
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 17:51
-
Ferguson Terus Beri Hiburan Untuk Moyes
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 14:54
-
United Geram Partnernya Buka Taruhan Kembalinya Fergie
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 13:56
-
Liga Italia 31 Oktober 2013, 13:25

LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR