Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho kembali memberikan kabar terbaru seputar perkembangan pemulihan cedera Marcos Rojo. Mourinho menyebut progress pemulihan sang pemain berjalan dengan baik, namun ia tidak mau buru-buru memaksanya untuk bermain.
Nama Marcos Rojo menjadi salah satu nama yang bersinar di tim utama MU. Di bawah asuhan Mourinho, bek Timnas Argentina ini tampil kokoh di jantung pertahanan setan merah.
Rojo sendiri sudah cukup lama tidak membela tim utama MU. Ia harus absen dari bulan Maret yang lalu karena mendapat cedera di bagian lututnya.
Marcos Rojo
Mourinho menyebut ia tidak mau terburu-buru memaksa Rojo bermain kendati progres pemulihannya berjalan apik. "Sekali lagi, saya tidak mau terburu-buru dengannya," buka Mourinho di website resmi MU.
"Saya sangat suka saat saya melihatnya berlari. Dia terlihat seperti pemain yang tidak mengalami cedera. Dia tidak pincang, dia terlihat memiliki cedera, namun itu hanyalah bahasa tubuh dan lari yang ia lakukan adalah lari lurus."
"Segalanya berbeda di sepakbola. Kami harus menghargai waktu yang tepat dan waktu yang tepat bagi Marcos untuk kembali ke Tim adalah bulan Desember, bukan sebelumnya." tandas pelatih 54 tahun tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Cedera Rojo, Mourinho Tidak Mau Buru-Buru
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 20:50
-
Soal Tanggal Comeback Zlatan, Ini Jawaban Mourinho
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 18:50
-
MU Bikin Kesalahan Lepas Keane dan Evans
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 18:40
-
Tinggalkan MU, Cleverley Sebut Itu Jadi Keputusan Terbaik
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 18:20
-
Martial Spektakuler, Mourinho: Saya Ingin Lebih
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 18:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR