Bola.net - - Thibaut Courtois memperingatkan rekan-rekannya di untuk mewaspadai lawan mereka berikutnya, Southampton.
Usai kembali ke jalur kemenangan dengan mengalahkan Huddersfield Town di John Smith's Stadium tengah pekan ini, The Blues akan menghadapi Soton di laga liga domestik di hari Sabtu.
Courtois tahu bahwa timnya tak boleh melepas kaki dari pedal gas, terutama mengingat mereka sudah tertinggal 14 angka dari pemuncak klasemen, Manchester City.
Penjaga gawang Belgia itu juga mempertimbangkan fakta bahwa Virgil van Dijk dkk sempat mengimbangi Arsenal pekan lalu.
Thibaut Courtois
"Pertandingan nanti akan berat," tuturnya di Daily Star.
"Southampton bermain imbang melawan Arsenal dan selalu sulit bermain melawan mereka di kandang maupun tandang."
"Kami harus hati-hati karena di pertandingan seperti ini kami harus menang jika ingin terus ada di papan atas dan memangkas jarak dengan Manchester City."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Manager of the Month Lagi, Guardiola Samai Rekor Conte
Liga Inggris 15 Desember 2017, 20:14
-
Mo Salah, Pemain Terbaik Premier League November 2017
Liga Inggris 15 Desember 2017, 19:44
-
Southampton Bukan Lawan Enteng di Mata Courtois
Liga Inggris 15 Desember 2017, 15:30
-
Pires: Chelsea vs Barca? Apapun Bisa Terjadi Dalam Dua Bulan
Liga Champions 15 Desember 2017, 15:25
-
Courtois Bersumpah Chelsea Takkan Biarkan City Melesat
Liga Inggris 15 Desember 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR