
Bola.net - Liverpool menang lagi. Kali ini, pasukan Jurgen Klopp tersebut berhasil mengalahkan Norwich City dalam partai lanjutan ajang Premier League pada Minggu (16/2/2020) dini hari tadi dengan skor tipis 1-0.
Klub berjuluk the Reds itu mendapatkan perlawanan sengit dari Norwich yang bertindak sebagai tuan rumah. Karena itu, mereka gagal membukukan gol hingga babak pertama berakhir dengan skor imbang 0-0.
Liverpool cukup beruntung memiliki Sadio Mane. Pria berdarah Senegal tersebut berhasil mencetak gol kemenangan the Reds pada menit ke-78. Hasil ini pun membuat Liverpool unggul 25 poin atas tim peringkat dua, Liverpool.
Dan, walaupun sepi gol, pertandingan kali ini tetap menghasilkan sejumlah catatan penting yang patut diketahui oleh Bolaneters sekalian. Informasi selengkapnya bisa disimak dengan melakukan scroll ke bawah.
Statistik
1. Liverpool selalu mencetak gol pembuka dalam 14 laga terakhir melawan Norwich City di ajang Premier League - tak ada tim yang berhasil mencetak gol pembuka secara beruntun lebih banyak saat melawan klub lainnya dalam sejarah kompetisi (Chelsea juga 14 gol vs Portsmouth).
2. Norwich hanya mampu meraih satu kemenangan dari 13 laga terakhirnya di ajang Premier League (imbang lima, kalah tujuh) dan gagal mencetak gol secara beruntun dalam laga liga untuk pertama kalinya sejak November 2019.
3. Liverpool berhasil mencatatkan 10 clean sheet dari 11 laga Premier League terakhirnya, setelah hanya meraih satu clean sheet dari 11 pertandingan sebelum catatan ini dimulai.
4. Sadio Mane mencetak golnya yang ke-100 selama berkiprah di Inggris dalam semua ajang, mencetak 25 untuk Southampton dan 75 untuk Liverpool.
5. Ini adalah gol ke-75 Sadio Mane untuk Liverpool di Premier League, tapi yang pertama dengan status pengganti.
6. Jordan Henderson mencatatkan lima assist di ajang Premier League musim ini; hanya di 2014/15 (sembilan) dan 2013/14 (tujuh) ia mencatatkan clean sheet lebih banyak dalam satu musimnya
7. Dua laga Premier League terakhir Liverpool selalu berakhir imbang tanpa gol pada babak pertama; hanya dua kali dari 24 pertandingan pertamanya pada musim ini yang berakhir dengan hasil imbang.
(BBC Sport)
Baca Juga:
- Statistik Laga Tottenham vs Man City: The Citizens Tidak Berjodoh dengan Penalti
- Statistik Laga Burnley vs Arsenal: The Gunners Belum Terkalahkan di 2020
- Statistik Laga Leicester vs Chelsea: The Blues Membara di Markas Lawan
- Statistik Laga Man United vs Wolves: Fernandes Ungguli Semua Pemain Setan Merah
- Statistik Laga Liverpool vs Southampton: The Reds Bisa Patahkan Rekornya Sendiri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cafu, Trent Alexander-Arnold, dan Potensi Ballon d'Or
Liga Inggris 16 Februari 2020, 22:15
-
Statistik Laga Norwich vs Liverpool: Catatan Apik Clean Sheet The Reds
Liga Inggris 16 Februari 2020, 18:14
-
Usai Kalahkan Norwich, Fokus Liverpool Langsung ke Atletico Madrid
Liga Inggris 16 Februari 2020, 10:30
-
Jadi Pahlawan Kemenangan Liverpool, Henderson Puji Mane
Liga Inggris 16 Februari 2020, 10:00
-
Cetak 100 Gol di Inggris, Mane Justru Terkejut
Liga Inggris 16 Februari 2020, 09:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR