"Saya yakin kami akan menembus empat besar musim depan. Kami tampil bagus sejak pertengahan musim ini, saya harap musim depan kami mampu tampil bagus sejak awal," ujar Sterling BBC Sport.
Sterling juga memuji dua pembelian Liverpool di bursa transfer musim dingin, Daniel Sturridge dan Philippe Coutinho yang terbukti mampu mendongkrak performa The Reds secara signifikan.
"Dua pemain baru tersebut benar-benar sangat membantu tim. Saya tidak sabar untuk segera mendapat kesempatan bermain bersama mereka untuk mengantar tim meraih hasil yang lebih bagus musim depan," tegas pemain berusia 18 tahun ini.
Sterling merupakan pemain yang tampil dengan performa di luar dugaan bersama Liverpool pada putaran pertama. Namun setelah menandatangani kontrak baru penampilannya menurun setelah didera cedera dan juga tersandung masalah hukum. (bbc/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sterling: Musim Depan Liverpool Kembali ke Big Four
Liga Inggris 27 Mei 2013, 19:34
-
Madrid Ingin Duet Maut Suarez dan Cavani
Liga Spanyol 27 Mei 2013, 11:55
-
Arsenal dan Liverpool Berebut Martins Indi
Liga Inggris 27 Mei 2013, 10:45
-
Skrtel Berencana Tinggalkan Anfield
Liga Inggris 27 Mei 2013, 04:04
-
Bersama Liverpool, Bayern Tim Tersukses Ketiga di Eropa
Liga Champions 26 Mei 2013, 04:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR