Bola.net - - Klub EPL Liverpool nampaknya masih ingin memperkuat lini tengah mereka musim depan. The Reds kabarnya tengah mengupayakan untuk bisa mendatangkan talenta muda asal Schalke, Leon Goretzka pada bursa transfer musim panas nanti.
Selama dua tahun terakhir, Liverpool memang kerap diisukan ingin membeli gelandang baru. Pelatih mereka, Jurgen Klopp kabarnya kurang puas dengan performa lini tengah The Reds saat ini sehingga ia ingin mencari tenaga baru untuk lini tengah mereka.
Pada musim panas lalu, Liverpool mengumumkan keberhasilan mereka merekrut gelandang RB Leipzig, Naby Keita. Pemain Timnas Guinea itu akan resmi bergabung menjadi pemain Liverpool pada bursa transfer musim panas yang akan datang.
Naby Keita
Namun keberhasilan The Reds menggaet Keita belum membuat Jurgen Klopp puas. Menurut laporan yang diturunkan Liverpool Echo, Klopp masih menginginkan tambahan tenaga di lini tengah mereka pada diri Leon Goretzka.
Pemuda berusia 22 tahun ini memang tengah naik daun selama satu tahun terakhir. Ia tampil impresif bersama Schalke dan Timnas Jerman sehingga ia dikabarkan menarik perhatian tim-tim top Eropa.
Goretzka sendiri kontraknya akan habis pada tahun depan. Hingga saat ini ia belum menunjukan tanda-tanda akan memperpanjang kontrak sehingga Liverpool akan mengambil ancang-ancang untuk mendatangkannya.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mau Juara, Liverpool Diminta Beli Lima Bintang Tambahan
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 22:46
-
Ox Chamberlain Puji Ketekunan Liverpool Dalam Usahanya Mencari Gol
Liga Champions 19 Oktober 2017, 22:20
-
Redknapp: Liverpool Butuh Menang Lawan Spurs
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 20:15
-
Eks Liverpool Ini Bela Taktik Mourinho di Anfield
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 19:53
-
Heskey: Coutinho? Tak Ada Pemain yang Tak Tergoda Barca
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 15:55
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR