Dilansir TransferMarketWeb, Swansea membeli Naughton seharga £5,81 juta. Oleh Swansea, mantan pemain Middlesbrough, Leicester City dan Norwich City itu dikontrak sampai 30 Juni 2018.
Musim ini, Naughton baru bermain lima kali di pentas Premier League. Namun, hanya dalam lima penampilan itu, dia sudah mengoleksi dua buah kartu merah.
Kartu merah pertama didapat Naughton ketika Tottenham kalah 0-1 di kandang West Ham pada Agustus 2014. Kartu merah keduanya dia dapat saat Tottenham dipermalukan Stoke City 1-2 di White Hart Lane awal November silam. (tmw/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 23 Januari 2015, 12:53

-
Tim Sherwood Tak Berminat Tangani Newcastle
Liga Inggris 22 Januari 2015, 22:52
-
Luar Area, Tottenham Paling Berbahaya
Liga Inggris 22 Januari 2015, 15:23
-
Defoe: Saya Akan Cetak Gol Bagi Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2015, 02:51
-
Semifinal Capital One Cup, Tottenham Simpan Tenaga
Liga Inggris 19 Januari 2015, 22:04
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR