Pemain asal Pantai Gading itu sebelumnya ramai diberitakan menjadi incaran Liverpool dan Tottenham. Maklum saja, ia tampil moncet di musim pertamanya bersama The Swans dengan mencetak 25 gol.
Manajer Swansea, Gary Monk, sejatinya enggan menjual striker berusia 25 tahun tersebut. Akan tetapi, ia tampaknya tak sejalan dengan pemikiran Jenkins yang ingin mendapat untuk besar dari penjualan Bony.
"Bony adalah profesional yang fantastis. Jika ada klub peserta Liga Champions yang meminatinya, dan menempatkan tawaran yang tepat di meja kami, maka tentu saja kami akan berbicara dengannya," tutur Jenkins pada talkSPORT.
"Tak ada masalah dengan Bony. Dia adalah sosok pria hebat. Walau kami ingin pemain kami bertahan dalam jangka waktu yang lama, namun kami juga harus terbuka pada tawaran-tawaran yang masuk," pungkasnya.
Swansea mendatangkan Bony dari Vitesse Arnhem dengan bandrol 12 juta Pounds musim panas lalu. [initial]
Sudah Baca?
- Tak Dilego ke Spurs, Schneiderlin Sewot Pada Soton
- Drogba: Fabregas dan Costa Adalah Pembelian Yang Bagus
- Balik ke Chelsea, Drogba Incar Trofi EPL
- Smalling Ungkap Cara Berlatih United di Bawah Van Gaal
- Origi: Mignolet Akan Jadi Sosok Penting Bagi Saya
- Southampton Tak Mau Lepas Dua Bintang Tersisa
- Rodgers: Origi Bisa Jadi Pemain Kelas Dunia
- Origi: Pindah ke Liverpool Adalah Langkah Sempurna
- Liverpool Resmi Gaet Divock Origi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lovren Tak Bisa Gabung Skuat Liverpool
Liga Inggris 30 Juli 2014, 23:45
-
Sunderland Sudah Bicara Dengan Borini
Liga Inggris 30 Juli 2014, 19:30
-
Usai Terpeleset Kontra Chelsea, Gerard 3 Bulan Rasakan Perih
Liga Inggris 30 Juli 2014, 14:01
-
Harga 15 Juta Euro, Barca Segera Boyong Agger
Liga Champions 30 Juli 2014, 13:35
-
Liga Inggris 30 Juli 2014, 06:18

LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR