
Bola.net - Pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano punya informasi menarik terkait transfer Marc Guiu ke Chelsea. Ia menyebut The Blues memberikan penawaran menarik agar sang penyerang mau pindah.
Guiu merupakan salah satu pemain muda terbaik yang dimiliki Barcelona. Namanya mulai dikenal publik usai ia bermain apik bersama Timnas Spanyol U-17 di Piala Dunia U-17 2023 kemarin.
Guiu sendiri musim lalu sudah mulai diorbitkan ke tim utama Barcelona. Ia tercatat sudah tujuh kali bermain di tim utama Barcelona, di mana ia sudah mengemas dua gol bagi Las Azulgrana.
Namun baru-baru ini, Guiu dikabarkan akan meninggalkan Barcelona dan bergabung dengan Chelsea. Menurut Romano menyebut bahwa ada satu hal yang membuat Guiu akhirnya pindah ke Chelsea.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Putuskan Pergi

Menurut laporan Romano, ada satu aspek yang menyebabkan Guiu mau pindah ke Chelsea.
Manajemen Chelsea dilaporkan menjanjikan posisi utama untuk sang striker. Ia akan diberikan jam bermain reguler di skuat Chelsea di musim depan.
Enzo Maresca dilaporkan sangat menyukai sang striker. Sehingga ia berencana untuk menjadikan sang pemain ujung tombak Chelsea di musim depan.
Bayar Klausul

Menurut laporan tersebut, Chelsea saat ini sedang mengurus proses transfer Guiu ke Barcelona.
Mereka akan menebus klausul rilis sang striker. Mereka akan membayar sekitar enam juta Euro untuk jasa Guiu.
Saat ini proses negosiasi sudah mencapai tahap akhir. Dalam waktu dekat ini proses transfer ini diyakini akan segera selesai.
Kontrak Jangka Panjang

Menurut laporan yang sama, Guiu akan meneken kontrak jangka panjang di Chelsea.
Ia juga dikabarkan akan mendapatkan gaji yang cukup besar di skuat The Blues.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terungkap, Ini Alasan Marc Guiu Mau Pindah ke Chelsea
Liga Inggris 26 Juni 2024, 18:00
-
Terungkap! Michael Olise Bongkar Alasan Tolak Pinangan Chelsea
Liga Inggris 25 Juni 2024, 08:40
-
Sabda Neymar: Bintang Chelsea ini Bakal Jadi Pemain Terbaik Dunia!
Liga Inggris 24 Juni 2024, 18:40
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR