Ospina mampu menunjukkan performa yang cukup bagus di musim perdananya bermain di Premier League. Bahkan ia sudah menjelma menjadi kiper nomor satu The Gunners setelah menggeser Wojciech Szczesny.
"Saya harus berterima kasih kepada semua fans untuk pengalaman yang telah mereka berikan kepada saya. Ini penting bagi saya dan tim dan telah menjadi sumber kebanggaan bagi saya," ujar Ospina kepada Arsenal Player.
Ospina lebih lanjut mengatakan bahwa dirinya selalu berusaha memberikan yang terbaik untuk klubnya. Ia berharap bisa menyumbangkan kontribusi yang maksimal selama berseragam Arsenal.
"Seperti yang selalu saya katakan, saya akan selalu mencoba yang terbaik dan mendedikasikan diri untuk tim. Saya berharap bisa memberikan segalanya sampai akhir karir saya di Arsenal."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Kontra Chelsea, Arsenal Menjelma Jadi Tim Sesungguhnya
Liga Inggris 23 April 2015, 22:17
-
Terus Dapat Dukungan, Ospina Berterima Kasih Pada Fans Arsenal
Liga Inggris 23 April 2015, 22:10
-
Ospina Akui Mudah Beradaptasi di Arsenal
Liga Inggris 23 April 2015, 21:45
-
'Arsenal Tak Akan Juara Liga Champions Bila Tetap Dilatih Wenger'
Liga Inggris 23 April 2015, 21:37
-
Ospina Sebut Wenger Manajer Brilian
Liga Inggris 23 April 2015, 21:24
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR