Sepasang gol dari Leon Osman serta Nikica Jelavic mengandaskan harapan Manchester City, untuk membawa pulang poin dari Merseyside. Keunggulan jumlah pemain di babak kedua pun tidak mampu mereka manfaatkan dengan optimal.
Hal ini membuat Mancini berang, dan Platt pun membenarkan. Kemarahan pelatih asal Italia itu disebabkan karena wasit tak memberikan penalti usai Marouane Fellaini menyentuh bola di kotak terlarang.
"Mancini marah besar, saya yakin anda bisa membayangkannya sendiri. Berulang-ulang dia berusaha meluapkan amarahnya pada ofisial pertandingan, namun ia selalu mencoba menahan amarahnya," ujar Platt seperti dilansir Sky Sports.
"Ia sengaja tak meluapkan keluh kesahnya pada ofisial pertandingan, dan mengucapkan suatu hal yang dapat membuat Mancini terkena masalah atau skorsing," pungkasnya lanjut.[initial]
Leon Osman Bahagia Cetak Golazo ke Gawang City (sky/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
The Citizens Ditekuk Everton, Roberto Mancini Murka
Liga Inggris 16 Maret 2013, 23:30
-
Mancini Digosipkan Akan ke Zenit St Petersburg
Liga Inggris 16 Maret 2013, 22:08
-
Review: City Gagal Rengkuh Poin di Kandang Everton
Liga Inggris 16 Maret 2013, 21:59
-
Mancini Menyesal Tak Beli Bek Pelapis Kompany
Liga Inggris 16 Maret 2013, 16:30
-
Lescott Diobral 4 Juta Poundsterling Saja Oleh City
Liga Inggris 16 Maret 2013, 16:01
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR