Bola.net - - Thiago Silva menolak meremehkan kekuatan Real Madrid, jelang kunjungan ke Bernabeu untuk leg pertama babak 16 besar Liga Champions pekan ini.
Madrid sedang dalam posisi kurang menguntungkan di La Liga sejauh ini. Mereka duduk di peringkat tiga, tertinggal 17 angka dari Barcelona dan 10 dari Atletico Madrid.
Namun demikian, pekan lalu tim asuhan Zinedine Zidane seolah mengamuk dan menggilas Real Sociedad 5-2 lewat hat-trick Cristiano Ronaldo.
Silva pun mengkhawatirkan ancaman yang bisa diberikan oleh tim raksasa Spanyol.
"Saya kira laga nanti akan dimainkan dengan level yang begitu tinggi, anda harus fokus, anda tidak boleh terlalu banyak sesumbar," tutur Silva di Canal Plus.
Real Madrid
"Saya hanya akan memberi nasihat pada tim. Kami harus memainkan permainan kami sendiri, coba mengontrol pertandingan, dan terus fokus ketika tidak menguasai bola. Kami harus terus bekerja keras dan menghormati lawan."
Silva menambahkan: "Banyak orang mengira Paris sudah masuk perempat final karena Real tengah mengalami masa yang buruk. Namun tidak seperti itu. Para pemain besar, mereka akan mencuat di laga besar, dan pastinya para pemain Real akan memberi segalanya di pertandingan nanti. Kami juga."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cavani Pendam Impian Bobol Gawang Madrid di Bernabeu
Liga Champions 12 Februari 2018, 20:09
-
Komentar Zidane Ihwal Penampilan Apik PSG Musim Ini
Liga Champions 12 Februari 2018, 19:04
-
Beginilah Ancaman Di Maria Pada Real Madrid
Liga Champions 12 Februari 2018, 18:32
-
Cavani Pastikan PSG Sudah Move On dari Tragedi Camp Nou
Liga Champions 12 Februari 2018, 18:09
-
Jelang Duel, Top Skor PSG Justru Puji Ronaldo
Liga Champions 12 Februari 2018, 17:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR