
Jese, 20, tampil menawan musim lalu dengan mencetak 22 gol untuk tim B Madrid. Dia juga termasuk salah satu bintang Spanyol di Piala Dunia U-20 2013. Namun, spekulasi seputar masa depan sang winger mengemuka karena kontraknya di Santiago Bernabeu akan habis pada Juni 2014 mendatang dan tidak ada jaminan dia bakal diberi kesempatan oleh pelatih baru Carlo Ancelotti untuk memaksimalkan potensinya.
"Saya ingin bermain, tapi saya tak tahu apakah akan mendapat banyak kesempatan di tim utama Real Madrid atau tidak," kata Jese seperti dikutip Sky Sports.
Jika Tottenham memang berminat dan bisa memberinya jaminan tempat utama, maka bukan tak mungkin Jese bakal berlabuh di White Hart Lane. Untuk itu, Tottenham bakal butuh dana transfer sekitar €12 juta. [initial]
20 Rekor Transfer Pemain Spanyol
Jese Ingin Lewati Rekor Messi, Aguero dan Maradona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham Berpeluang Dapatkan Jese
Liga Inggris 7 Juli 2013, 23:29
-
Napoli-Madrid Sepakati Harga Callejon
Liga Italia 7 Juli 2013, 22:45
-
Liga Inggris 7 Juli 2013, 22:15

-
Pemuda 15 Tahun Chelsea Jadi Rebutan Barca-Madrid
Liga Inggris 7 Juli 2013, 19:00
-
Rafa Benitez Tertarik Gantikan Posisi Del Bosque
Piala Dunia 7 Juli 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR