Menyusul hasil imbang yang didapat oleh Liverpool kala bertanding melawan Crystal Palace (06/5), City kini hanya butuh tambahan empat angka untuk bisa menjadi yang terbaik di Inggris.
Menurut Toure, timnya memiliki kemampuan untuk melakukan hal tersebut.
"Baik Aston Villa maupun West Ham (dua lawan terakhir City-red) adalah tim yang tajam dan mereka akan datang ke sini hanya untuk menikmati permainan, namun kami sendiri masih berkesempatan memenangkan liga," tutur Toure pada ESPN FC.
"Saya harap kami menyelesaikan pekerjaan ini, namun semuanya tergantung pada seberapa tajam kami, seberapa siap kami secara mental, dan fisik," pungkasnya.
Toure menjadi bagian dari tim Manchester City yang jadi juara Premier League di tahun 2012. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Langgar FFP, Manchester City Didenda 60 Juta?
Liga Champions 6 Mei 2014, 23:42
-
Preview: Man City vs Aston Villa, Segel 6 Poin
Liga Inggris 6 Mei 2014, 15:33
-
Javi Martinez Pertimbangkan Hengkang dari Bayern
Liga Eropa Lain 6 Mei 2014, 15:08
-
Tahan Liverpool, Nasri Mendadak Dukung Palace
Liga Inggris 6 Mei 2014, 14:26
-
Toure Minta City Selesaikan Pekerjaannya
Liga Inggris 6 Mei 2014, 12:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR