Bola.net - Penjaga gawang Arsenal, Emiliano Martinez mengucapkan permintaan maaf kepada Unai Emery dan staf pelatih usai pemecatan terhadap manajer asal Spanyol tersebut pada Jumat (29/11/2019).
Performa buruk Arsenal belakangan ini membuat pihak manajemen akhirnya kehilangan kesabaran. Terbaru, The Gunners harus dipermalukan dengan skor 1-2 oleh Eintracht Frankfurt di kandang sendiri.
Arsenal kini tercatat tak pernah meraih kemenangan dalam tujuh laga terakhir di semua kompetisi, catatan terburuk mereka sejak 1992 silam.
Permintaan Maaf Martinez
Banyak pihak mengangap Emery menjadi pihak yang patut disalahkan dari keterpurukan Arsenal saat ini. Eks pelatih PSG itu diklaim gagal membangun hubungan yang bagus dengan para pemainnya.
Meski demikian, hal berbeda dikatakan Martinez. Menurutnya, para pemain lah yang menjadi biang keladi dari performa buruk Arsenal.
"Terima kasih, Unai dan Javi. Saya minta maaf telah mengecewakan kalian. Kami salah karena tidak tampil dengan bagus. Saya yakin kita akan bertemu kembali," ujar Martinez di akun Instagram pribadinya.
Masalah Arsenal
Musim ini Arsenal memang dihadapkan pada sejumlah masalah pelik, salah satunya kabar hubungan kurang sedap antara Emery dengan playmaker Mesut Ozil.
Lalu, Emery juga dianggap bersalah dengan penunjukan Granit Xhaka sebagai kapten utama. Gelandang asal Swiss itu memiliki konflik dengan para suporter dan berakhir dengan pencopotan ban kapten tersebut.
Selain itu, Emery dianggap tak bisa mengeluarkan kemampuan terbaik dari pembelian termahal Arsenal yang baru bergabung dengan klub sejak musim panas kemarin, Nicolas Pepe.
Sumber: Instagram.com/emi_martinez26
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menurut Statistik, Kiprah Unai Emery di Arsenal Sebenarnya Tak Buruk-buruk Amat
Liga Inggris 30 November 2019, 23:00
-
Brendan Rodgers Bisa Latih Arsenal, Leicester City Minta Tebusan Rp254 Miliar
Liga Inggris 30 November 2019, 19:30
-
Bukan Mesut Ozil, 2 Pemain Arsenal Ini Dituding Dalang Pemecatan Unai Emery
Liga Inggris 30 November 2019, 18:26
-
Jose Mourinho Bantah Rumor Negosiasi dengan Arsenal
Liga Inggris 30 November 2019, 07:50
-
Merasa Jadi Penyebab Unai Emery Dipecat, David Luiz Minta Maaf
Liga Inggris 30 November 2019, 07:37
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR