
Kedatangan Van Persie dari Arsenal di awal musim ini seketika membuat United menjadi tim yang menakutkan. Sempat diragukan, bomber asal Belanda itu membuktikan diri dengan menduduki top skor sementara Premier League dengan 18 gol.
Pembelian pemain 29 tahun itu dinilai Meulensteen sebagai respon yang sangat baik dari United, usai musim lalu terpaksa merelakan trofi Premier League ke tangan seteru satu kota, Manchester City.
Namun untuk menahbiaskan diri menjadi salah satu tim terbesar di dunia, pria 48 tahun itu menilai timnya butuh setidaknya satu pemain lagi, yang memiliki kelas setara Van Persie.
"Ini adalah waktu bagi United untuk memiliki seorang pemain besar seperti Van Persie lagi. Ia sungguh seorang sosok kelas dunia. Sebagai salah satu klub terbesar dunia, kami perlu seorang pemain sepertinya," ujar Meulensteen.
"Dalam beberapa musim terakhir, kami sudah memeras habis para pemain bintang kami dan musim lalu, kami tidak tampil cukup bagus." (tfb/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fergie: Rooney Sementara Tak Akan Ambil Penalti
Liga Inggris 28 Januari 2013, 21:58
-
Chicharito Yakin MU Bakal Raih Treble
Liga Inggris 28 Januari 2013, 17:07
-
Begovic Pilih United Ketimbang City
Liga Inggris 28 Januari 2013, 16:50
-
'United Butuh Satu Lagi Pemain Sekelas RVP'
Liga Inggris 28 Januari 2013, 16:10
-
'Kekuatan Fisik Ronaldo Seperti Monster!'
Liga Spanyol 28 Januari 2013, 16:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR