
Setan Merah didepak Real Madrid di babak 16 besar dengan skor agregat 2-3. Dan Mancini merasa hal itu merugikan timnya karena United bakal kian sulit kejar dengan fokus mereka praktis tinggal tersisa di pentas domestik.
"Jelas sekali ini sekarang lebih buruk untuk kami karena mereka bisa menurunkan kekuatan penuh di liga. Lebih baik mereka bertahan di Liga Champions. Saat memainkan pertandingan penting setiap tiga hari, semuanya jadi lebih sulit (untuk mereka)," papar Mancini.
Meski demikian, Mancini mengaku jika keunggulan 12 poin yang dimiliki United, bahkan sebelum mereka tersingkir di Eropa, sudah sangat sulit untuk disalip. "Saya pikir mereka punya keuntungan karena 12 poin sangatlah banyak, namun adalah tugas kami untuk terus mencoba hingga akhir musim," tegasnya. (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milner: Balotelli Sulit Untuk Dibenci
Liga Inggris 9 Maret 2013, 20:20 -
City Buru Bintang Muda AZ Alkmaar
Liga Inggris 9 Maret 2013, 19:19 -
Manchester City Minati Carl Jenkinson Arsenal
Liga Inggris 9 Maret 2013, 17:00 -
Tevez Tetap Bermain Meski Dalam Proses Penyelidikan
Liga Inggris 9 Maret 2013, 16:16 -
United Keok di Liga Champions, Mancini Malah Kecewa
Liga Inggris 9 Maret 2013, 15:22
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25 -
Debut Sempurna Senne Lammens: Clean Sheet dan Pujian-Pujian!
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 01:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR