The Daily Star mengklaim jika Setan Merah kini memantau serius bek Prancis berusia 19 tahun itu. Maklum mereka dulu pernah gagal saat coba mendapatkannya di tahun 2011 dari Lens karena sang pemain lebih memilih hengkang ke ibukota Spanyol.
Namun setelah menjadi pemain reguler dalam skuad Jose Mourinho dan juga timnas Prancis, reputasi Varane pun meroket. Digandoli klausul sebesar 26 juta poundsterling dalam kontraknya hingga 2017 di Bernabeu, nyatanya tak menghalangi minat Madrid, dituturkan sumber dekat sang pemain.
Situasi Varane bisa makin rumit andai rumor ia berganti agen benar adanya. Ia kabarnya berunding untuk gabung Jorge Mendes, super agen yang juga mewakili Mourinho and Cristiano Ronaldo. Patut dilihat kesungguhan Sir Alex Ferguson memburu pemain yang tampil impresif lawan timnya di Liga Champions itu. [initial]
(twg/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo dan Alonso Juga Ikut Mourinho ke Chelsea?
Liga Champions 12 April 2013, 22:12
-
Ozil Tak Sabar Hadapi Dortmund
Liga Champions 12 April 2013, 21:30
-
Klopp: Hanya Real Madrid Yang Sudah Kami Kalahkan
Liga Champions 12 April 2013, 20:54
-
Siapa Terkuat di Semifinal Liga Champions?
Editorial 12 April 2013, 20:15
-
Reaksi Para Wakil Klub Atas Hasil Drawing Semifinal UCL
Liga Champions 12 April 2013, 18:53
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR