Setan Merah sebenarnya sempat unggul 3-1 terlebih dahulu. Namun kubu tuan rumah bermain pantang menyerah dan akhirnya berhasil membalikkan keadaan.
"Bagaimana mungkin menyerahkan laga ini begitu saja? Kami menyerahkan laga ini," keluh Van Gaal kepada Sky Sports News.
"Leicester sudah membuktikan dalam empat laga mereka punya karakter yang kuat dan saat mereka tertinggal 3-1, anda bisa mendominasi laga dengan menguasai bola lebih tetapi nyatanya anda tak bisa melakukan hal semacam ini."
Dengan kekalahan ini United masih berkubang di posisi 12 klasemen Premier League dengan lima poin dari lima laga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal: Pemain United Banyak Yang Bernafsu Cetak Gol
Liga Inggris 21 September 2014, 23:58
-
Van Gaal Tak Senang Blackett Diusir Wasit
Liga Inggris 21 September 2014, 23:07
-
Van Gaal Kecewa United Buang Tiga Poin
Liga Inggris 21 September 2014, 22:49
-
Review: Sengit! Leicester Bantai United
Liga Inggris 21 September 2014, 21:26
-
Terus Digoda United, Roma Tegaskan Strootman Tak Dijual
Liga Spanyol 21 September 2014, 20:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR