Van Persie saat ini masih menjadi top skorer sementara Premier League dengan 18 gol. Ia mengakui bahwa Meulensteen memiliki peran yang sangat besar untuk membantunya menjaga ketajaman.
Bukannya bermaksud meremehkan dukungan dan kinerja pelatih lain, namun Van Persie merasa bahwa sebagian besar gol-gol yang dicetaknya merupakan hasil latihan yang dipersiapkan oleh Meulensteen. Karenanya, ia merasa perlu memberikan pujian bagi kompatriotnya itu.
"Metode kepelatihan Meulensteen sangat bagus, dia jelas merupakan salah satu pelatih terbaik dunia. Saya pernah bekerja di bawah pelatih-pelatih hebat, tetapi tak ada yang menyamai Meulensteen dalam mempersiapkan pertandingan. Setiap pertandingan memiliki pola latihan yang berbeda." ujar Van Persie.
RVP kemudian mencontohkan gol-gol yang dicetaknya ke gawang Chelsea dan Wigan. Proses gol itu persis seperti latihan yang dijalaninya di bawah arahan Meulensteen. Selain itu, sesi latihan Meulensteen juga disebutnya sangat menyenangkan.
Meulensteen adalah pelatih khusus tim utama Manchester United. Ia menjadi tangan kanan Sir Alex dalam hal mempersiapkan skuad dalam setiap pertandingan. Pemain lain yang pernah menyatakan kekaguman kepada Meulensteen adalah Ryan Giggs dan Ruud van Nistelrooy. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Persie Ungkap Sosok di Balik Ketajamannya
Liga Inggris 6 Februari 2013, 23:17
-
Romelu Lukaku Ingin Jadi Legenda Chelsea
Liga Inggris 6 Februari 2013, 15:30
-
Demba Ba Terancam Absen Lawan Wigan
Liga Inggris 6 Februari 2013, 06:41
-
Sissoko: Saya Ditakdirkan Bermain di Premier League
Liga Inggris 6 Februari 2013, 06:15
-
Conte dan Mourinho 'Bersaing' Untuk Latih Chelsea
Liga Champions 6 Februari 2013, 02:13
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR