
Bola.net - Rumor baru muncul terkait perburuan bek tengah baru Manchester United. Setan Merah dilaporkan kini lebih condong untuk mendatangkan Pau Torres dari Villarreal.
Tiga musim terakhir, lini pertahanan Manchester United memang cukup bermasalah. Para bek tengah mereka sulit tampil konsisten sehingga gawang mereka mudah bobol.
Jengah dengan masalah ini, Solskjaer dilaporkan ingin membeli bek tengah baru di musim panas nanti. Salah satu nama yang dilaporkan jadi sasaran Mu adalah Pau Torres.
Menukil AS, Manchester United kini punya target transfer lain. Mereka kini lebih condong untuk memboyong Pau Torres.
Mengapa MU lebih tertarik pada Torres? Simak selengkapnya di bawah ini.
Saling Melengkapi
Menurut laporan tersebut, Manchester United sangat tertarik untuk memboyong Torres ke Old Trafford.
Ini dikarenakan sang bek memiliki gaya bermain yang melengkapi permainan Maguire. Ia memiliki kecepatan, teknik dan juga berkaki kiri.
Selain itu Torres juga masih berusia muda, sehingga MU menilai sang bek bakal jadi solusi jangka panjang untuk lini pertahanan MU.
Faktor Harga
Masih dari laporan yang sama, Manchester United juga lebih memberatkan Torres karena masalah harga.
Sang bek memiliki mahar transfer yang cukup tinggi. Ia kabarnya bakal dilepas dengan harga 60 juta Euro.
Harga ini lebih murah 10 juta Euro daripada mahar transfer Varane. Sehingga MU lebih fokus untuk mendatangkan Varane.
Siap Dijual
Beberapa pekan yang lalu, pihak Villarreal sudah mengonfirmasi bahwa mereka siap menjual Torres.
Jika ada tawaran yang tepat masuk, maka bek 24 tahun itu bakal dilepas ke Manchester United.
(AS)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Wajib Waspada, PSG Kini Mulai Ancang-ancang Ikutan Kejar Trippier
Liga Champions 20 Juni 2021, 21:30 -
Paul Pogba Tidak Mau Teken Kontrak di MU? Kata Siapa Tuh?
Liga Inggris 20 Juni 2021, 07:00 -
Varane? MU Sekarang Lebih Oleng ke Bek Ini
Liga Inggris 20 Juni 2021, 06:20 -
Raphael Varane Pamit dari Real Madrid Usai Euro 2020
Liga Spanyol 20 Juni 2021, 06:00
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR