Bola.net - Eks gelandang Timnas Prancis Patrick Vieira mengaku ia tertarik untuk balik ke Arsenal, tim yang dulu sempat membesarkan namanya.
Vieira pernah memperkuat sejumlah klub top di Eropa. Di antaranya adalah AC Milan dan Juventus serta Manchester City.
Namun mereka tak terlalu berjodoh dengan Vieira. Ia justru sukses saat bermain di Arsenal.
Ia memperkuat Arsenal dari tahun 1996 hingga 2005. Ia termasuk salah satu pemain yang menjadi pilar The Gunners saat mereka meraih gelar juara liga pada musim 2003-04 dengan status invincible alias tak terkalahkan selama satu musim di liga.
Isyarat Balik
Setelah selesai berkarir sebagai pesepakbola, Vieira beralih karir sebagai pelatih. Ia menjalani debutnya sebagai bos New York City.
Ia kemudian melatih Nice mulai tahun 2018. Ia tampil apik di klub Ligue 1 tersebut meski tak diberi amunisi yang dibilang top.
Vieira kemudian mengisyaratkan ia bisa balik ke Inggris. Sebab ia ingin berkarir di liga level tertinggi.
Liga Champions
“Ya, seperti pemain lain, ketika kami melakukan pekerjaan ini kami ingin mencapai level yang paling tinggi,” katanya kepada RMC.
“Tetapi saya dapat mencapai tingkat yang sangat tinggi dengan Nice sejak saat kami memberi diri kami sarana untuk berhasil dan pada saat ini cara kami bekerja cukup konsisten."
“Tapi kami melakukan pekerjaan ini, dan saya melakukan pekerjaan ini, sampai suatu hari menjadi pelatih dari sebuah tim yang berpartisipasi di Liga Champions atau Piala Dunia," seru Vieira.
(RMC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lacazette Ungkap Ambisi Besar Guendouzi di Arsenal
Liga Inggris 15 Oktober 2019, 23:22
-
Vieira Tertarik untuk Balik ke Arsenal
Liga Inggris 15 Oktober 2019, 22:21
-
Januari, AC Milan Rekrut Pemain Arsenal Ini
Liga Italia 15 Oktober 2019, 16:00
-
Kontrak Misterius Unai Emery di Arsenal
Liga Inggris 15 Oktober 2019, 11:20
-
Seandainya Antoine Greizmann Jadi Gabung Arsenal
Liga Inggris 15 Oktober 2019, 10:20
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR