Januari kemarin, The Gunners sudah mencanangkan perburuan pada Villa, terutama dengan reputasinya sebagai salah satu penyerang paling tajam di Eropa. Namun Blaugrana kala itu menolak menjual El Guaje - julukannya, sementara sang pemain sendiri tak terlalu ngotot untuk pergi dari Camp Nou.
Namun tiga bulan berjalan, Villa kian gerah dengan minimnya waktu bermain di skuad reguler, apalagi ia berambisi menembus kembali timnas Spanyol dengan kian dekatnya Piala Dunia 2014. Untuk ambisi itu, ia dikabarkan sudah merintis langkah kepindahan ke Emirates Stadium di musim panas nanti.
Sayangnya, minat Villa tersebut bisa saja tak bersambut saat ini karena Arsenal dilaporkan tengah getol memburu penyerang yang lebih muda milik Fiorentina, Stevan Jovetic. Andai bisa ditebus dengan harga relatif murah dan gajinya bisa diturunkan, Arsenal kemungkinan baru akan menimbang kembali pembelian Villa. [initial]
(sw/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Handanovic Ke barca, Inter Tak Cari Pengganti
Liga Italia 30 April 2013, 23:02
-
Rossell: Barca Dapat Balikkan Keadaan Jadi 5-4
Liga Champions 30 April 2013, 16:55
-
Barca Serius Pancing Agger Tinggalkan Anfield
Liga Inggris 30 April 2013, 15:48
-
Villa Siap Datang, Arsenal Jual Mahal
Liga Inggris 30 April 2013, 15:26
-
Beckenbauer: Barca Adalah Klub Terjujur di Dunia
Liga Champions 30 April 2013, 13:30
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR