
Bola.net - Ada kabar buruk datang bagi Manchester United. Salah satu penggawa mereka mengalami cedera di jeda internasional baru-baru ini.
Sejak pekan lalu, jeda internasional resmi digulirkan FIFA. Para pemain-pemain yang mendapatkan panggilan tim nasionalnya harus berangkat meninggalkan klub.
Manchester United-pun melepas sejumlah pemain mereka di jeda internasional kali ini. Ada sekitar 10 pemain yang mendapatkan panggilan untuk membela negara mereka masing-masing.
Manchester Evening News melaporkan tidak semua pemain MU pulang dengan 'selamat' dari tugas negara mereka. Ada satu pemain mereka yang mengalami cedera.
Siapa pemain itu? Simak selengkapnya di bawah ini.
Alami Cedera

Pemain yang mengalami cedera tersebut adalah Facundo Pellistri.
Sang winger dipanggil Marcelo Bielsa untuk membela timnas Uruguay di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL. Sang winger mendapatkan kepercayaan untuk menjadi starter.
Pellistri bermain dengan apik di laga melawan Bolivia tersebut. Ia membuat satu assist untuk gol Darwin Nunez di partai tersebut.
Belum Bisa Dipastikan

Di laga tersebut, Pellistri ditarik keluar oleh Bielsa di menit ke-77. Ia digantikan Facundo Torres pada saat itu.
Ternyata pergantian pemain itu bukan karena masalah taktikal. Melainkan Pellistri mengalami cedera pada saat itu.
Belum diketahui seberapa parah cedera yang dialami sang winger. Namun ia kemungkinan besar akan absen di laga melawan Everton tersebut.
Tambah Panjang

Cedera yang dialami Pellistri ini membuat daftar cedera MU kian panjang.
Di laga akhir pekan nanti, Lisandro Martinez, Casemiro, Jonny Evans dan Christian Eriksen dipastikan akan absen karena masih dalam masa pemulihan cedera.
Klasemen Premier League
(Manchester Evening News)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Bangkit dan Jadi Starter di MU, Ole Gunnar Solskjaer Semringah
Liga Inggris 23 November 2023, 22:02
-
Lagi BU, Everton Siap Jual Bintangnya ke Manchester United
Liga Inggris 23 November 2023, 21:52
-
Kondisi Oke, Andre Onana Siap Tampil di Laga Everton vs Manchester United
Liga Inggris 23 November 2023, 21:42
-
Waduh, Satu Pemain Manchester United Tumbang di Jeda Internasional
Liga Inggris 23 November 2023, 21:34
-
Sanjungan Erik Ten Hag untuk Harry Maguire: Ia Buktikan Diri Layak Main di MU!
Liga Inggris 23 November 2023, 21:23
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR