Penolakan Walcott untuk memperpanjang kontrak dengan The Gunners membuat City siaga. Tim asuhan manajer Roberto Mancini ini tengah bersiap-siap untuk melakukan negosiasi.
Akan tetapi, situasi berkembang lain. Winger tersebut meyakinkan pelatih Arsene Wenger bahwa dirinya akan menetap di Emirates Stadium meski tanpa kontrak baru.
Kondisi ini tentu saja membuat City tidak bisa melakukan apa-apa. Pada akhirnya, mereka lebih memilih untuk kembali mengejar Sinclair. Sebelumnya jawara Liga Premier ini telah melayangkan tawaran sebesar 6,2 juta Poundsterling.
Akan tetapi, Swansea City menolak jumlah yang diajukan City tersebut. Dengan minimnya waktu, Mancini harus bertindak cepat dan tepat agar timnya tetap mendapatkan hasil yang optimal.
[initial]
LIGA INGGRIS - Tanpa Kontrak Anyar, Walcott Tetap di Arsenal (s360/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sinclair Segera Jalani Tes Medis di City
Liga Inggris 30 Agustus 2012, 20:30
-
Milan Layangkan Tawaran Baru Untuk De Jong
Liga Italia 30 Agustus 2012, 19:04
-
Mancini Bela Performa Lembek Silva
Liga Inggris 30 Agustus 2012, 16:50
-
Milan Kian Dekat Dapatkan De Jong
Liga Italia 30 Agustus 2012, 12:28
-
Walcott Menetap, City Kembali ke Sinclair
Liga Inggris 30 Agustus 2012, 06:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR