Menurut Walcott, dirinya sudah menyetujui kontrak baru sekitar dua atau tiga minggu lalu. Tetapi ia mengaku tengah berusaha mencurahkan fokusnya untuk pertandingan-pertandingan Arsenal.
"Kesepakatan sudah dicapai sejak sekitar tiga pertandingan sebelum melawan Chelsea. Namun itu hanya ada di kepala saya saja karena negosiasi memang berjalan sangat lama," ujarnya.
Walcott mengakui bahwa persoalan perpanjangan kontrak itu sempat membuat penampilannya di lapangan terpengaruh. Untungnya ia mampu tetap fokus dan bisa memberikan penampilan terbaik bagi The Gunners.
"Sangat sulit untuk mengesampingkan permasalahan kontrak itu. Saya sudah berusaha semampu saya dan semoga semua yang sudah terjadi bisa membuat semua orang gembira. Saya memang selalu ingin tetap berada di Arsenal," ungkapnya mengakhiri. (mrr/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Yakin Chelsea Lolos ke Final Capital One Cup
Liga Inggris 22 Januari 2013, 23:07
-
Materazzi: Benitez Lebih Cocok Jadi Guru
Liga Champions 22 Januari 2013, 20:38
-
Gol Walcot Dipuji Pemain Chelsea
Liga Inggris 22 Januari 2013, 20:15
-
Cahill Enggan Menyerah Pada Duo Manchester
Liga Inggris 22 Januari 2013, 11:40
-
Walcott Sudah Lama Setujui Kontrak?
Liga Inggris 22 Januari 2013, 00:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR