Bola.net - - Pelatih Watford, Marco Silva mengatakan bahwa timnya memulai pertandingan dengan bagus saat melawan Manchester United. Namun mereka gagal menampilkan permainan terbaik di babak pertama sebelum bangkit usai jeda.
Bermain di Vicarage Road Stadium, Rabu dini hari tadi, Watford harus rela menelan malu usai kalah 2-4 dari tamunya Manchester United. Bahkan mereka sempat tertinggal tiga gol di babak pertama lewat dua gol Ashley Young dan Anthony Martial.
Namun di babak kedua permainan The Hornets membaik dan sempat memperkecil skor lewat dua gol dari Troy Deeney dan Abdoulaye Doucoure sebelum The Red Devils memastikan kemenangan lewat gol Jesse Lingard.
"Saya pikir kami telah melakukannya dengan baik di 20 menit pertama, memulai dengan sangat baik," ujarnya usai pertandingan.
"Setelah gol ketiga pemain kami sedikit takut. Saya mengatakan kepada para pemain di saat jeda bahwa ini bukanlah kami. Kami terlalu berhati-hati, dan ini tak normal bagi kami," tambahnya.
"Saya katakan mulai lagi di 0-0 dan yakin pada permainan kita. Segalanya berbeda di babak kedua. Kami menunjukkan karakter bagus untuk bangkit dalam permainan. Kami tak layak atas hasil ini," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Man City, Target Conte Hanya Kejar Man United
Liga Inggris 29 November 2017, 21:03
-
Mourinho Jelaskan 'Situasi Biologis' Anthony Martial
Liga Inggris 29 November 2017, 15:40
-
Scholes Beri Cap Pemain Bodoh untuk Romelu Lukaku
Liga Inggris 29 November 2017, 15:30
-
Waduh, Ibrahimovic Akan Kembali Naik Meja Operasi
Liga Inggris 29 November 2017, 15:20
-
Kondisi Fellaini Tanda Tanya Jelang Duel Versus Arsenal
Liga Inggris 29 November 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR