Welbeck memang sudah tidak lagi jadi pilihan utama di lini serang Arsenal. Bahkan, statusnya sebagai penyerang timnas Inggris di Piala Dunia 2018, pun tidak berpengaruh di klub.
Nama Welbeck memang masuk dalam daftar 23 pemain Inggris di Piala Dunia 2018. Tapi, penyerang berusia 27 tahun sangat minim kesempatan bermain. Dari tujuh laga yang dimainkan Inggris, Welbeck hanya diberi kesempatan bermain selama 11 menit.
Dikutip dari Daily Telegraph, Bukan hanya Welbeck, Arsenal juga akan ditinggalkan oleh penjaga gawang David Ospina. Pasalnya, persaingan di posisi tersebut kini makin ketat. (dai/asa)
Situasi Pelik Welbeck

Musim 2017/18 lalu, Welbeck dimainkan pada 28 laga Arsenal di Premier League. Tapi, sebagian besar adalah sebagai pemain pengganti. Welbeck pun hanya mampu menyumbangkan lima gol untuk The Gunners.
Menyusul kedatangan Pierre-Emeric Aubameyang, posisi Welbeck akan makin pelik. Apalagi, Arsenal juga masih punya Alexandre Lacazette untuk posisi penyerang tengah. Persaingan sebagai penyerang tengah sangat ketat.
Pindah ke klub lain bisa jadi opsi terbaik untuk eks penyerang Manchester United tersebut.
Situasi Pelik Ospina

Sama seperti Welbeck, Ospina juga dalam situasi yang pelik. Musababnya, tentu saja kedatangan Bernd Leno yang dibeli oleh Arsenal dari Bayer Leverkusen. Leno akan membuat menit bermain Ospina makin berkurang.
Sebelum Leno datang, Ospina hanya jadi pilihan kedua di bawah mistar Arsenal. Dia bermain untuk melapisi penjaga gawang utama Petr Cech.
Ospina sendiri punya reputasi yang bagus. Meskipun selama ini kerap jadi ban serep di Arsenal, penjaga gawang berusia 29 tahun adalah andalan timnas Kolombia. Termasuk saat bermain di Piala Dunia 2018 lalu.
Tanda Tanya Ramsey

Selain kedua pemain tersebut, Arsenal juga harap-harap cemas dengan Aaron Ramsey. Gelandang asal Wales tersebut sejatinya masuk dalam rencana pelatih Unai Emery. Ramsey pun tidak ingin dilepas oleh pihak klub.
Tapi, Ramsey dilaporkan telah menolak tawaran perpanjangan kontrak yang disodorkan oleh klub. Sementara, kontrak Ramsey akan habis dalam 12 bulan ke depan.
Simak Video Menarik Ini

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Pertimbangkan Pulangkan Cech
Liga Inggris 17 Juli 2018, 23:46
-
Arsenal Siap Bayar Mahal demi Coman
Liga Inggris 17 Juli 2018, 17:53
-
Welbeck Segera Kemasi Barangnya dari Stadion Emirates
Liga Inggris 17 Juli 2018, 17:44
-
Nego Kontrak Aaron Ramsey Macet, Manchester United Siaga
Liga Inggris 17 Juli 2018, 12:00
-
Juara Piala Dunia 2018, Sevilla Ogah Lepas N'Zonzi
Liga Spanyol 16 Juli 2018, 20:05
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR