Meski pada pertandingan sebelumnya Arsenal ditahan imbang Everton di Emirates Stadium, namun peluang Jack Wilshere dkk lolos ke Liga Champions pada musim depan terbuka lebar.
Bahkan setelah tersingkir dari berbagai ajang yang diikuti, serta hasil negatif di Derby London Utara, Meriam London mampu tak terkalahkan di sembilan laga terakhir. Hal inilah yang membuat Wenger yakin anak-anak asuhnya bisa meneruskan tren positif hingga akhir musim.
"Satu-satunya cara untuk menembus Liga Champions pada musim depan adalah memenangkan setiap pertandingan. Kami sukses meraih delapan kemenangan beruntun dan sekali imbang melawan Everton," ujar Wenger seperti dilansir Espn.
"Saya yakin jika Arsenal terus tampil konsisten, kami bisa tak terkalahkan hingga akhir musim. Kami semua ingin melanjutkan tren positif ini," pungkasnya.[initial]
El Shaarawy Tolak Pinangan Arsenal dan City
UCL Editorial - Assist Terbaik di Liga Champion Periode
CoolVideo - 10 Selebrasi Pelatih Terheboh (espn/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Arsenal Bisa Unbeaten Hingga Akhir Musim
Liga Inggris 19 April 2013, 17:05
-
Luis Figo Yakin Real Madrid Juara Liga Champions
Liga Champions 19 April 2013, 14:35
-
Falcao Ogah Gabung Manchester United
Liga Inggris 19 April 2013, 13:05
-
Essien Kemungkinan Absen Lawan Dortmund
Liga Champions 19 April 2013, 07:00
-
Xavi: Gelar Bersama Barca Lebih Dari Sekedar Mimpi
Liga Spanyol 19 April 2013, 05:00
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR