Arsenal sukses menempel dan memberikan tekanan pada dua tim di atas mereka, Leicester dan Spurs dengan kemenangan atas Everton. Kemenangan ini membuat mereka untuk sementara hanya berselisih tiga poin dari Spurs yang ada di posisi kedua.
Usai kemenangan atas The Toffees tersebut, Wenger mengatakan bahwa timnya masih punya peluang untuk juara. Menurutnya, sebutan bahwa saat ini hanya ada dua pacuan kuda sungguh tak beralasan.
"Kami masih dalam persaingan menurut kami dan secara matematis memang demikian, dan kami ingin semua orang berada di belakang kami untuk memberi kami sebuah kesempatan. Kami siap bertempur," ujarnya.
"Mengapa harus menjadi dua pacuan kuda juara dengan satu tim hanya berjarak tiga poin di depan kami? Mari fokus pada performa kami dan setelah itu kami akan melihat bagaimana kami mengakhiri musim ini," tandasnya[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Merson Ragukan Kans Ibrahimovic Gabung Arsenal
Liga Inggris 19 Maret 2016, 23:50
-
Pujian Tinggi Arsene Wenger Pada Alex Iwobi
Liga Inggris 19 Maret 2016, 23:46
-
Wenger: Andai Kami Kalah, Peluang Juara Musnah
Liga Inggris 19 Maret 2016, 23:28
-
Henry Anggap Arsenal Masih Bisa Juara
Liga Inggris 19 Maret 2016, 23:00
-
Wenger Tak Terima Arsenal Diabaikan Dalam Perburan Gelar
Liga Inggris 19 Maret 2016, 22:36
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR