Bola.net - - Eks gelandang Manchester United, Ray Wilkins, percaya bahwa tim asuhan Jose Mourinho bisa keluar sebagai pemenang gelar juara Premier League musim ini.
Wilkins mengatakan bahwa kemenangan Real Madrid atas di Supercopa de Espana bulan lalu menunjukkan bahwa United adalah tim yang memiliki materi bagus dan sudah bermain apik.
United sendiri sempat menghadapi Madrid di ajang Piala Super Eropa, namun mereka menelan kekalahan tipis 1-2 dalam pertandingan yang dimainkan di Skopje pada 8 Agustus.
Meski demikian, Wilkins menilai bahwa kekalahan tersebut adalah sebuah pertanda bagus.
Jose Mourinho.
"Ketika saya melihat mereka menelan kekalahan dari Real Madrid, saya berpikir 'wow' itu adalah kekalahan yang mengejutkan, namun Manchester United juga beberapa kali membuat mereka dalam situasi berbahaya," tutur Wilkins menurut Sky Sports.
"Kemudian saya lihat ketika Real Madrid bermain melawan Barcelona dan mereka menyapu Barca begitu saja, saya pikir dari sudut pandang yang lain hal itu menunjukkan bahwa betapa bagusnya United musim ini."
United meraih tiga kemenangan beruntun di tiga laga awal yang mereka mainkan di Premier League 17/18 dan untuk sementara ini memuncaki klasemen sementara.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Woodburn, Bale Jadi Merasa Tua
Piala Dunia 6 September 2017, 22:14
-
Madrid Siap Izinkan Marcos Llorente Keluar dari Madrid
Liga Spanyol 6 September 2017, 21:40
-
Sergio Ramos Minta Kisruh RFEF Segera Tuntas
Liga Spanyol 6 September 2017, 17:33
-
Odegaard Yakin Dapat Kontrak Baru di Madrid
Bola Indonesia 6 September 2017, 17:06
-
Wilkins: Real Madrid Tunjukkan Level United yang Sebenarnya
Liga Inggris 6 September 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR