Bola.net - - Willian mengakui Chelsea saat ini terpisah cukup jauh dari Liverpool namun ia tetap yakin The Blues nanti bisa mengejar perolehan poin sang rival dan ikut bersaing dalam perburuan gelar juara liga.
Saat ini Chelsea ada di peringkat empat klasemen sementara Premier League. Pasukan Maurizio Sarri itu mengoleksi 43 poin dari 20 pertandingan.
Chelsea sebenarnya sempat tampil solid dan dianggap sebagai kandidat juara liga bersama Liverpool dan Manchester City. Namun performa mereka tiba-tiba menurun dan akhirnya sejauh ini mereka sudah menelan tiga kekalahan dan empat hasil imbang.
Liverpool sendiri sekarang meraup 54 poin. Tim asuhan Jurgen Klopp itu tak menunjukkan tanda-tanda bahwa performa mereka akan menurun saat ini.
Gelar Juara
Sekarang, ada jarak yang cukup lebar antara Chelsea dan Liverpool. The Blues. Willian paham saat ini timnya tak berhak untuk berbicara tentang persaingan meraih trofi juara.
"Ya target kami adalah tetap di atas," kata Willian kepada beIN SPORTS ketika ditanya tentang harapan Chelsea soal gelar juara musim ini.
"Kami tahu kami tidak bisa berbicara tentang gelar. Kami tahu kami 11 poin tertinggal dari Liverpool," tuturnya.
Optimis
Meski demikian, pemain asal Brasil ini mengaku tetap optimis Chelsea nanti akan bisa mengejar perolehan poin Liverpool. Apalagi kompetisi masih cukup panjang.
Oleh karena itulah, ia mendorong rekan-rekannya agar tidak berpuas diri dengan hanya berada di zona empat besar. Ia ingin mereka terus meraih kemenangan dan mengatrol posisi timnya.
"Tapi kita harus percaya. Di sepakbola, Anda tidak pernah tahu apa yang akan terjadi. Terlebih di Premier League," serunya.
"Jadi kita harus percaya sampai akhir, dan kita harus memenangkan banyak pertandingan," tegas Willian.
Berita Video
Walaupun Fulham Menang, Ranieri Kecewa Dengan Sikap Kamara.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bakayoko Serahkan Masa Depannya ke Milan dan Chelsea
Liga Italia 1 Januari 2019, 17:30
-
Mental Pemain Man City Diklaim Sedang Terguncang
Liga Inggris 1 Januari 2019, 15:29
-
Willian Optimis Chelsea Bisa Kejar Liverpool
Liga Inggris 1 Januari 2019, 12:51
-
Willian Tak Mau David Luiz Sampai Pergi dari Chelsea
Liga Inggris 1 Januari 2019, 12:28
-
AC Milan Lanjutkan Perburuan Cesc Fabregas
Liga Italia 1 Januari 2019, 06:20
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR