Januzaj sendiri saat ini tengah menjalani masa pinjaman bersama Borussia Dortmund setelah namanya tak masuk rencana Louis van Gaal musim ini. Itu sungguh ironis mengingat namanya adalah andalan pelatih sebelumnya, David Moyes.
Meskipun harus tersingkir dari persaingan di skuat Manchester United, Wilmots tetap yakin Januzaj akan sukses di masa mendatang. Apalagi dengan tendangan yang dimilikinya -yang Wilmots sebut sangat luar biasa.
"Dia punya tendangan yang luar biasa. Saya belum pernah melihat seseorang melakukan tendangan dengan teknik seperti itu sebelumnya," ujarnya.
"Dia benar-benar bisa menendang bola dengan sangat kuat dari mana saja. Saya pernah sekali bertanya, apakah dia telah memanipulasi sepatunya atau bola untuk membuat seperti itu," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menggelikan! Ketika Seorang Reporter Tak Mengenal Andre Schurrle
Open Play 18 September 2015, 13:59
-
Wilmots: Januzaj Punya Tendangan Hebat
Liga Inggris 18 September 2015, 11:40
-
Guardiola Minta MU dan Arsenal Lupakan Gotze
Liga Inggris 18 September 2015, 08:31
-
Rafinha Cedera, Barca Bergerak Dapatkan Gundogan
Liga Spanyol 18 September 2015, 08:07
-
Bos Belgia: Januzaj Bisa Seperti De Bruyne
Liga Inggris 18 September 2015, 07:36
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR