Capital One Cup akan menjadi trofi pertama yang mereka incar musim ini. Laga final yang mempertemukan The Citizens dengan Sunderland akan dihelat di Wembley pada 2 Maret 2014 mendatang, lebih awal dibanding kompetisi lainnya.
Wonderkid City asal Portugal, Marcos Lopes mengaku optimis bahwa timnya akan menyegel kemenangan melawan The Black Cats di Wembley. Gelandang serang belia ini menganggap bahwa trofi Capital One Cup akan menjadi awal dari Quadrupple City musim ini.
"Mereka mengatakan Capital One Cup bukanlah kejuaraan penting, namun kami tidak peduli. Kami hanya ingin menang di setiap pertandingan," kata pemain berusia 18 tahun ini.
"Apakah realistis bagi kami untuk memenangkan seluruh trofi musim ini? Tentu saja bisa! Kami bersaing di empat kompetisi dan berpeluang menjuarai semuanya."
Lopes direkrut dari Benfica pada tahun 2011 lalu dan digadang-gadang sebagai bintang masa depan di lini tengah City. Ia selalu diturunkan di tiap laga Capital One Cup dan kemungkinan besar akan kembali dipercaya sebagai starter di laga final.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wonderkid Man City: Quadrupple? Tentu Bisa!
Liga Inggris 23 Januari 2014, 19:17
-
Negredo Diprediksi Siap Tampil Lawan Tottenham dan Chelsea
Liga Inggris 23 Januari 2014, 18:39
-
Mancini Bantah Pemain City Tak Inginkan Kehadirannya
Liga Inggris 23 Januari 2014, 15:46
-
Mancini: Gara-Gara Van Persie, City Gagal Juara
Liga Inggris 23 Januari 2014, 15:35
-
Juara Liga Champions? Yaya Toure Jagokan Madrid
Liga Champions 23 Januari 2014, 15:33
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR