Klopp dinilai sebagai salah satu manajer top di level Eropa saat ini. Hal tersebut tak lepas dari kesuksesannya membesut Borussia Dortmund.
Yorke pun yakin manajer asal Jerman itu akan bisa menularkan kesuksesannya di Jerman ke Liverpool, yang sudah lama sekali tak merasakan nikmatnya gelar juara Premier League.
"Di bawah asuhan orang ini, mereka akan memiliki peluang bagus untuk jadi juara. Saya suka dengan gaya manajerialnya. Ia nampaknya bisa membuat para pemain mengeluarkan kemampuan terbaiknya, membuat mereka bersemangat dan ia datang ke klub itu dengan masa lalu yang bagus," ujar Yorke pada 888sport.
"Saya rasa skuat Liverpool saat ini memang belum cukup berkualitas untuk bisa bersaing merebut gelar juara. Namun jika ia bisa menemukan formula yang tepat dan mendapatkan pemain sesuai keinginannya, maka tak lama lagi mereka (Liverpool) akan bisa juara atau bersaing jadi juara," terang pria asal Trinidad & Tobago ini. [initial]
Baca Juga:
- Bogdan Kagumi Kepribadian & Gaya Kepelatihan Klopp
- Thompson Sesalkan Fans Liverpool Yang Pulang Lebih Awal Lawan Palace
- Ibe Berharap Bisa Jadi Lewandowski-nya Liverpool
- Klopp Inginkan Tello di Liverpool
- Pardew Akui Liga Europa Bantu Palace Jegal Liverpool
- Sebelum Tunjuk Klopp, Liverpool Rayu Mourinho
- Leroy Sane Dinilai Akan Bersinar di Bawah Klopp
- Klopp: Saya Lebih Baik Kalah 1-4 yang Penting Sakho Tidak Cedera
- Diving, Young Dibela Legenda Manchester United
- Yorke: Rooney Masih Salah Satu yang Terbaik
- Yorke: Van Gaal Harus Segera Beli Striker
- Yorke: Saya Paham Mengapa Fans MU Frustrasi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yorke Yakin Klopp Bisa Buat Liverpool Bersaing Jadi Juara
Liga Inggris 11 November 2015, 23:49
-
Liga Inggris 11 November 2015, 23:34

-
Meski Semakin Tua, Pique Percaya Rooney Tetap Tajam
Liga Inggris 11 November 2015, 23:17
-
Pique Ungkap Alasan Tinggalkan MU dan Memilih Barca
Liga Inggris 11 November 2015, 22:00
-
MU Pertimbangkan Graziano Pelle Sebagai Ujung Tombak
Liga Inggris 11 November 2015, 19:47
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR