Talksport melaporkan bahwa pemain yang saat ini memperkuat Santos tersebut telah merampungkan negosiasi untuk bergabung dengan Lazio.
Dengan demikian pupus sudah upaya dari dua klub Premier League, Chelsea dan Tottenham yang juga ingin mendatangkan pemain berusia 20 tahun tersebut.
Anderson sendiri cukup antusias dengan kepindahannya menuju Olimpico, "Fans telah menjuluki saya sebagai seorang fenomena. Saya juga telah belajar Bahasa Italia."
Banderol Anderson disinyalir sebesar 7 juta Pounds. Lazio dan Santos sebenarnya hampir merampungkan proses transfer ini pada Januari lalu, namun terganjal karena masalah keterlambatan pengiriman dokumen. (ts/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shearer: Mourinho Bakal Lanjutkan 'Drama' Ferguson
Liga Inggris 22 Juni 2013, 20:34 -
Ferdinand: Juara? Tunggu Saya Pensiun, Mou!
Liga Inggris 22 Juni 2013, 19:35 -
Chelsea Murka Barca Ganggu Juan Mata
Liga Inggris 22 Juni 2013, 16:27 -
Mourinho Siapkan Penggembosan Madrid
Liga Inggris 22 Juni 2013, 15:15 -
Abaikan Chelsea dan Tottenham, Wonderkid Brasil Pilih lazio
Liga Italia 22 Juni 2013, 14:00
LATEST UPDATE
-
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55 -
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR