
Mourinho meneruskan kisah cintanya kembali bersama The Blues mulai musim depan. Dan banyak pihak meyakini jika ia akan memberikan kembali gairah persaingan di Premier League serta menjadikan Chelsea favorit kuat juara liga.
Dan Ferdinand yang baru saja mencicipi kembali gelar juara Premier League bersama Setan Merah, mewanti-wanti pria kontroversial asal Portugal itu jika ia tak akan bisa dengan mudah meraih kembali sukses di Inggris.
"Sebagai fans, sungguh menyenangkan melihat pribadi seperti Mourinho kembali ke liga kami. Namun semoga ia bisa menunggu hingga saya pensiun sebelum ia kembali memenangi gelar juara apapun," ujarnya sebagaimana dikutip The Sun. [initial]
Baca Juga: (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shearer: Mourinho Bakal Lanjutkan 'Drama' Ferguson
Liga Inggris 22 Juni 2013, 20:34
-
Ferdinand: Juara? Tunggu Saya Pensiun, Mou!
Liga Inggris 22 Juni 2013, 19:35
-
Chelsea Murka Barca Ganggu Juan Mata
Liga Inggris 22 Juni 2013, 16:27
-
Mourinho Siapkan Penggembosan Madrid
Liga Inggris 22 Juni 2013, 15:15
-
Abaikan Chelsea dan Tottenham, Wonderkid Brasil Pilih lazio
Liga Italia 22 Juni 2013, 14:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR