Kedua pemain ini tidak tampil cukup meyakinkan di pertandingan pramusim. Menurut Montella, Bacca adalah tipikal penyerang dengan karakter yang kuat. Pemain seperti Bacca sangat dibutuhkan kehadirannya di lapangan.
"Bacca merupakan pemain yang hebat dan saya juga menyukai pemain dengan karakter sepertinya. Kami selalu mampu merasakan kehadirannya di lapangan," urai Montella kepada Sky Sports.
Sementara itu, Niang yang sempat melempem di beberapa laga bangkit di Trofeo TIM. Meski gagal membawa Milan menjadi pemenang, Niang menjadi pencetak dua gol Milan saat kalah dari Sassuolo.
"Niang? Saya percaya dengan kemampuannya. Dia masih harus mempelajari banyak hal. Ia harus tahu kapan saatnya bermain individu dan kapan harus bermain sebagai tim. Ia bisa berkembang lebih baik," tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selamat Tinggal Galliani, Fassone Resmi Jadi CEO AC Milan
Liga Italia 11 Agustus 2016, 23:52
-
Disinggung Soal Bentancur, Ini Jawaban Pelatih AC Milan
Liga Italia 11 Agustus 2016, 23:29
-
AC Milan Masih Percaya Niang dan Bacca
Liga Italia 11 Agustus 2016, 21:28
-
Pemain Milan Masih Butuh Adaptasi Dengan Montella
Liga Italia 11 Agustus 2016, 20:45
-
Donnarumma Tak Sabar Lakoni Pertandingan Lawan Torino
Liga Italia 11 Agustus 2016, 19:02
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR