"Candreva ke Inter? Saya rasa tidak mudah pada bulan Januari nanti, tapi dalam sepak bola semuanya bisa terjadi," ucap Federico Pastorello pada laman Alfredo Pedulla.
Pemain 28 tahun yang sudah bergabung dengan Lazio sejak 2013 tersebut masih memiliki kontrak hingga 2019. Candreva mulai diminati Inter Milan sejak bulan lalu setelah gagal mendapatkan Dries Mertens dari Napoli.
Pastorello juga merupakan agen dari Handanovic dan Nagatomo. Ia mengungkapkan dua nama terakhir tersebut akan segera memperpanjang kontraknya bersama Nerazzurri.
"Pembaruan kontrak Handanovic semakin dekat. Nagatomo? Saya bisa mengatakan dua kubu ingin memperpanjang kontrak. Kami akan segera bertemu," jelas Pastorello. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanda Tanya Nasib Giuseppe Rossi
Liga Italia 22 Desember 2015, 21:30
-
Liga Italia 22 Desember 2015, 19:43

-
Juventus Selamanya Dihati Tevez
Liga Italia 22 Desember 2015, 19:39
-
Napoli: Juventus Favorit Scudetto
Liga Italia 22 Desember 2015, 19:04
-
Tiga Pilar AS Roma Dapat Sanksi
Liga Italia 22 Desember 2015, 18:45
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR