Selama musim panas lalu, nama bek internasional Italia tersebut memang santer dikaitkan dengan Bianconeri. Dan ternyata itu bukan hanya isapan jempol belaka.
Namun transfer tersebut tak pernah terwujud karena pihak Rossoneri memilih mempertahankannya, tapi sang agen juga mengatakan bahwa antara pihaknya dengan pihak klub belum berbicara tentang perpanjangan kontrak.
"Memang benar, Mattia sangat dekat dengan Juventus, semua orang tahu itu sekarang," ujarnya kepada Tuttosport.
"Milan membuat pilihan untuk mempertahankannya dan kami akan melihat bagaimana pemilik baru bersikap. Kontraknya akan berakhir dalam satu setengah tahun, tapi kami belum berbicara tentang pembaharuan kontrak," sambungnya.
"Saat ini, mereka memiliki prioritas lain," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Brady: Dybala Mirip Roberto Baggio
Liga Italia 8 Oktober 2016, 18:15
-
Mario Mandzukic Tertarik Hijrah ke Tiongkok?
Liga Italia 8 Oktober 2016, 17:45
-
Caceres Jalani Trial di Inter Milan
Liga Italia 8 Oktober 2016, 16:40
-
Agen Verratti Bicara Ketertarikan Napoli dan Juventus
Liga Inggris 8 Oktober 2016, 16:30
-
Arsenal Kesengsem Mario Lemina
Liga Inggris 8 Oktober 2016, 16:06
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR