Bola.net - - Agen striker Inter Milan, Gabriel Barbossa buka suara mengenai masa depan kliennya di Inter. Sang agen menyebut ia akan segera menggelar pertemuan dengan pelatih anyar Nerrazurri, Luciano Spalletti untuk membahas masa dpean sang klien.
Masa depan Gabigol di Inter Milan memang berada dalam awan kelabu. Musim perdananya bersama Inter berakhir mengenaskan setelah ia mendapat jam bermain yang sangat minim bersama Nerrazurri.
Spekulasi masa depan mantan striker Santos ini semakin menjadi-jadi belakangan ini. Ia dikabarkan tidak masuk susunan skuat pra musim Inter sehingga banyak pihak menilai karirnya di Giuseppe Meazza sudah tamat.
Luciano Spalletti
Sang agen sendiri menyebut bahwa ia akan segera bertemu dengan Spalletti untuk membahas transfer sang pemain. "Gabriel akan berada dalam komando Luciano Spalletti pada tanggal 10 Juli nanti," ujar Wagner Ribeiro kepada FCInter1908.
"Ketika ia sudah kembali ke Inter, ia akan memiliki kesempatan untuk berbicara dengan pelatih baru Inter."
"Dia belum berbicara dengan pelatih saat ini, namun ketika ia sudah bicara maka kami akan mengambil keputusan mengenai masa depannya." tandas sang agen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conti: Sebuah Kehormatan Bisa Gabung Milan
Liga Italia 7 Juli 2017, 23:48 -
Milan Skriniar Ikat Kontrak Lima Tahun Dengan Inter Milan
Liga Italia 7 Juli 2017, 22:06 -
Andrea Conti Resmi Jadi Milik AC Milan
Liga Italia 7 Juli 2017, 20:20 -
Boban: Milan Belum Mendatangkan Pemain Top
Liga Italia 7 Juli 2017, 18:23 -
5 Rekrutan Ikonik AC Milan di Bulan Juli
Editorial 7 Juli 2017, 16:09
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR