Agnelli percaya bahwa gelar tersebut akan memberikan suntikan motivasi yang penting bagi klub untuk meraih kejayaan di musim 2013-14 yang akan segera bergulir.
"Skor kemenangan kami sangat komprehensif, penting artinya untuk memulai musim dengan cara yang benar. Hasil ini memuaskan kami, karena kami paham bahwa musim ini akan sulit untuk dilalui," ungkap pria 37 tahun tersebut.
Putra Umberto Agnelli tersebut mengingatkan kembali bahwa target Bianconeri musim ini adalah untuk meraih gelar ketiga secara beruntun, sesuatu yang terakhir kali mereka lakukan pada era Quinquennio. Saat itu Juve meraih lima gelar liga secara beruntun di tahun 1930-35.
"Dalam 100 tahun lebih sejarah klub, hanya sekali Juve bisa meraih tiga gelar secara beruntun pada periode 30-an."
"Saya perlu menekankan kembali setiap harinya kepada seluruh pemain, staff, dan juga ofisial, bahwa kami harus memberikan 100 persen kemampuan dan juga usaha keras untuk tetap mempertahankan gelar," tutur Agnelli.
Sang juara bertahan akan memulai petualangannya di Serie A musim ini saat melawat ke kandang Sampdoria pada hari Minggu (25/08). Musim lalu tim asal kota Genoa tersebut mampu dua kali mengalahkan Juventus, baik di Luigi Ferraris maupun Juventus Stadium. [initial]
(juv/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tawaran Untuk Cabaye Ditolak, Arsenal Tawar Pogba?
Liga Champions 19 Agustus 2013, 21:50
-
Vidal Perpanjang Kontrak di Juve Pada September
Liga Italia 19 Agustus 2013, 21:02
-
Tevez Anggap Conte Mirip Ferguson
Liga Italia 19 Agustus 2013, 16:30
-
Alessandro Matri Segera Dilepas Juventus ke Napoli
Liga Italia 19 Agustus 2013, 14:45
-
Agnelli Ingin Juventus Samai Rekor 80 Tahun Yang Lalu
Liga Italia 19 Agustus 2013, 13:55
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR