Bola.net - - Kiper AS Roma, Alisson Becker, belakangan ini terus diisukan akan hengkang dan bergabung dengan klub Premier League, Liverpool. Untuk masa depannya, ia mengaku akan segera menentukannya sebelum atau sesudah Piala Dunia 2018 mendatang.
Saat ini, Alisson sedang bersama timnas Brasil untuk melakoni persiapan jelang bertolak ke Rusia. Dalam laga uji coba melawan Austria hari Minggu (10/6) kemarin, yang dimenangkan Selecao dengan skor 3-0, ia tampil selama 90 menit.
Penampilannya di bawah mistar gawang Giallorossi tidak hanya membuat Brasil tertarik untuk membawanya, Liverpool pun dikabar menginginkan dirinya. Bahkan striker The Reds, Roberto Firmino, sempat buka-bukaan bahwa dirinya mengajak Alisson ke Anfield.
Ingin Selesaikan Segera

"Yang saya ingin lakukan adalah membuat semuanya bekerja dengan baik sebelum Piala Dunia," ujar Alisson kepada reporter, seperti yang dilansir dari Football Italia.
Meskipun demikian, Eks kiper Internacional ini masih belum menjanjikan apakah kepastian masa depannya bisa selesai dalam waktu dekat. Oleh karenanya, ia berujar bahwa dirinya memberi tanggung jawab sepenuhnya kepada agennya dan ingin fokus ke Brasil.
"Sejujurnya, saya memberikan seluruh tanggung jawab kepada agen saya. Bila tidak selesai sebelum laga pertama melawan Swiss, maka itu akan tertunda hingga setelah Piala Dunia," lanjutnya.
"Pikiran saya terfokus 100 persen kepada tim Brasil," pungkasnya.
Alisson Bersama Roma

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter dan Roma Sepakati Transfer Nainggolan
Liga Italia 11 Juni 2018, 20:05
-
Tolak MU dan Barcelona, Kluivert 90% Gabung Roma
Liga Inggris 11 Juni 2018, 12:30
-
Bahagia di Roma, Alisson Tidak Akan ke Madrid atau Liverpool
Liga Inggris 11 Juni 2018, 11:30
-
Alisson Ingin Masa Depannya Jelas Sebelum Piala Dunia
Liga Italia 11 Juni 2018, 08:37
-
Tak Naik Gaji, Florenzi Digoda Oleh Chelsea
Liga Inggris 10 Juni 2018, 16:35
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR