
Di laga ini, tuan rumah memang lebih mendominasi dari sisi kreasi peluang dan sempat unggul lewat gol Alex. Namun tiga poin akhirnya harus lenyap setelah Bianconeri sukses membalikkan keadaan berkat gol Mario Mandzukic serta Paul Pogba.
"Saya harus mengucapkan selamat kepada Milan karena bisa bermain dengan cara terbaik dan mereka tak beruntung karena harus berhadapan dengan kiper hebat seperti Buffon yang menangkis ancaman mereka," ujar Allegri kepada Mediaset Premium.
"Saya juga memberi selamat kepada para pemain saya, karena kami terus bergerak maju. Kami mempertahankan bola dengan lebih baik dan mencoba menghindari risiko." lanjutnya.
Hasil ini membuat Juventus kini unggyk sembilan poin dari Napoli yang baru bermain malam nanti. Sementara Milan masih tertahan di peringkat enam klasemen dengan koleksi 49 poin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 10 April 2016, 19:21

-
Liga Italia 10 April 2016, 17:58

-
Pogba Tolak Ajakan Neymar Gabung Barca
Liga Spanyol 10 April 2016, 17:16
-
Mihajlovic Bangga dengan Performa Milan Kontra Juve
Liga Italia 10 April 2016, 17:10
-
Semprotan Air Kocak Morata ke Romagnoli
Open Play 10 April 2016, 12:12
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR