Ketertarikan AS Roma kepada dua pemain Genoa ini terjadi setelah keduanya tampil apik bersama Genoa sepanjang musim lalu di Serie-A. Keduanya sukses mengantarkan Genoa mengakhiri musim di posisi ke-6 klasemen Serie-A.
Iago Falque yang bermain sebagai penyerang sukses menceploskan total 13 gol sepanjang musim. Torehan tersebut semakin mentereng jika ditambahkan dengan koleksi lima assist yang dikreasi oleh pemain yang musim lalu didatangkan dari Tottenham dengan bandrol 2 juta pound sterling tersebut.
Sementara itu, cacatan tak kalah mentereng juga dibukukan oleh Andrea Bertolacci. Pemain kelahiran Roma, 24 tahun yang lalu ini baru-baru ini dipilih oleh pelatih timnas Italia, Antonio Conte untuk mengisi satu pos di timnas Italia. Bertolacci pun menjalani debut saat Italia bermain imbang melawan Kroatia di kualifikasi Piala Eropa beberapa waktu lalu.
Kedatangan dua pemain tersebut diharapkan mampu memberikan opsi lebih bagi di lini depan skuad asuhan Rudi Garcia. Lini depan memang menjadi salah satu titik lemah Serigala Ibu Kota sepanjang musim kompetisi 2014-2015.
Kehadiran mereka diharapkan mampu mendongkrak ketajaman lini serang AS Roma yang sejauh ini hanya bergantung pada Gervinho dan pemain gaek, Francesco Totti.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Milan, Kini Roma Ikut Berburu Eder
Liga Italia 15 Juni 2015, 12:29
-
Roma Segera Ajukan Tawaran Resmi untuk Dzeko
Liga Inggris 15 Juni 2015, 11:02
-
AS Roma Jajaki Transfer Duo Genoa
Liga Italia 15 Juni 2015, 10:53
-
Real Madrid Mulai Dekati Radja Nainggolan?
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 09:27
-
Ketimbang Manchester United, Bacca Lebih Pilih AS Roma?
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 01:15
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR