Bola.net - - Bomber Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang mengaku dirinya akan senang jika bisa kembali ke klub yang sempat dibelanya di level junior, AC Milan meski ia mengaku hingga kini tak ada pergerakan berarti dari kubu Rossoneri.
Sama seperti sebelumnya, Aubameyang lagi-lagi menjadi komoditas panas di bursa transfer musim panas ini berkat penampilan luar biasa yang ia tunjukkan selama membela Dortmund.
Milan yang memiliki dana berlimpah dan memborong sejumlah nama beken di musim ini sempat dikaitkan dengan Aubameyang. Namun Aubameyang mengaku hingga kini tak ada usaha serius dari Il Diavolo Rosso untuk merayunya kembali ke San Siro.
"Saya akan dengan senang bersedia tapi mereka (Milan) tak melakukan apapun (untuk mewujudkannya," jawab Aubameyang di Live Instagram ketika mendapat pertanyaan dari fans apakah ia ingin kembali ke Milan.
Selain Milan, beberapa klub lain yang juga sempat dihubungkan dengan Aubameyang antara lain Chelsea, Manchester City hingga beberapa klub tajir Tiongkok.
Aubameyang bergabung dengan tim muda Milan pada Januari 2007 silam. Meski sempat menembus tim utama, akan tetapi pemain asal Gabon itu tak pernah mendapat kesempatan tampil dan selalu dipinjamkan ke klub lain sebelum hengkang secara permanen ke Saint-Etienne pada 2011 silam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Tawarkan Niang untuk Dapatkan Belotti
Liga Italia 13 Agustus 2017, 18:33
-
Aubameyang: Milan Tak Serius Ingin Menggaet Saya
Liga Italia 13 Agustus 2017, 16:16
-
Biglia Absen Bela Milan Sebulan
Liga Italia 12 Agustus 2017, 22:00
-
Gullit: Neymar? Saya dan Van Basten Juga Mahal
Liga Champions 12 Agustus 2017, 13:55
-
Andai Tak Pindah, Allegri Jadikan Bonucci Kapten Juve
Liga Italia 12 Agustus 2017, 00:47
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR