Selain itu, ronde ini juga ditandai dengan gol pertama Antonio Cassano setelah berbaju Parma. Fanantonio bergabung dengan I Ducali pada musim panas ini setelah sebelumnya memperkuat Inter Milan.
Sementara itu, mantan pemain AC Milan yang kini menjadi allenatore klub Serie B, Palermo, Gennaro Gattuso diusir ke luar lapangan oleh wasit dalam laga melawan Hellas Verona yang dimenangkan sang tamu dengan skor 1-0.
Berikut hasil lengkap putaran ketiga Coppa Italia yang berlangsung pada Sabtu (17/8) malam dan Minggu (18/8) dini hari WIB selengkapnya.
Livorno 0-1 Siena
Spezia 2-2 Genoa (3-2, adu penalti)
Trapani 1-0 Padova
Avellino 1-0 Cesena
Palermo 0-1 Hellas Verona
Reggina 1-0 Crotone
Torino 1-2 Pescara
Bologna 1-0 Brescia
Cagliari 1-2 Frosinone
Chievo 2-0 Empoli
Juve Stabia 1-1 Varese (2-1, adu penalti)
Novara 1-3 Sassuolo
Parma 4-0 Lecce
Sampdoria 2-0 Benevento
NB: yang dicetak tebal adalah kontestan Serie A (bola/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Babak Ketiga Coppa Italia, Gol Pertama Cassano, Gattuso Diusir
Liga Italia 18 Agustus 2013, 07:00
-
Jadwal Lengkap Serie A 2013/14
Liga Italia 30 Juli 2013, 05:43
-
Dedikasi dan Kerja Keras Cassano di Parma
Liga Italia 29 Juli 2013, 03:00
-
Liga Italia 26 Juli 2013, 09:00

-
Roma dan Juve Saling Kejar Buru Biabiany
Liga Italia 19 Juli 2013, 05:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR