Bola.net - - Pelatih Torino, Sinisa Mihajlovic meminta anak asuhnya untuk belajar dari kekalahan atas AC Milan di Coppa Italia saat bertemu tim yang sama awal pekan depan dalam lanjutan Serie A.
Il Toro memiliki kesempatan langsung untuk membalas kekalahan mereka di Coppa Italia atas Rossoneri. Sempat unggul lebih dahulu lewat gol Andrea Belotti, Torino justru kebobolan dua gol balasan dalam tempo tiga menit di babak kedua lewat Juraj Kucka dan Giacomo Bonaventura.
"Saya berharap ini bisa menjadi pelajaran bagi kami untuk laga hari Senin nanti sehingga kami tak membuat kesalahan yang sama. Kami harus bermain 90 menit di kemampuan terbaik, tanpa berpikir tentang hasil atau sudah puas dengan keunggulan sementara," ujarnya.
Dan salah satu yang diminta diperbaiki oleh Mihajlovic dari para pemainnya adalah karakter yang menurutnya kurang tepat saat menghadapi tim besar seperti AC Milan.
"Kami menunjukkan kurangnya karakter. Saat anda menang di San Siro, bermain seperti yang kami lakukan di babak pertama, anda tak bisa bersantai. Ini masalah psikologis dan anda hanya dapat mengatasinya dengan karakter pemain yang mengambil inisiatif," sambungnya.
"Saat kami unggul, kami sudah membunuh Milan, tapi kami membuat terlalu banyak serangan balik. Sama seperti saat lawan Sassuolo, tak menjadikan dominasi kami menjadi gol, dan pada akhirnya kami membayar mahal hal itu," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dybala Akui Sempat Merasa Terpukul Usai Gagal Penalti Lawan Milan
Liga Italia 13 Januari 2017, 22:02
-
Galliani Bicara Identitas Baru AC Milan
Liga Italia 13 Januari 2017, 21:35
-
Milan: Juve Memang Dominan, Tapi Kami Kalahkan!
Liga Italia 13 Januari 2017, 21:04
-
Data dan Fakta Serie A: Torino vs AC Milan
Liga Italia 13 Januari 2017, 16:32
-
Prediksi Torino vs AC Milan 17 Januari 2017
Liga Italia 13 Januari 2017, 16:22
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR