Minggu lalu, Juventus memastikan gelar Scudetto usai menang 2-0 dari Cagliari. Tetapi masih ada dua laga sisa melawan Atalanta di laga terakhir Serie A dan Napoli di final Coppa Italia. Barzagli ingin membawa timnya terhindar dari kekalahan di sisa dua laga musim ini.
"Memenangkan Scudetto rasanya memang hebat. Masih ada tersisa 2 minggu hingga musim ini berakhir, jadi kami harus tetap fokus," ucap Barzagli kepada Juventus Channel. "Laga hari Minggu (13/5) nanti menjadi kesempatan untuk merayakan dengan fans, kami ingin tetap tampil maksimal dengan tetap tak terkalahkan."
"Tak banyak yang memperkirakan kami akan memenangkan liga, tetapi kami ingin kembali ke performa terbaik dan tampil apik sejak hari pertama digulirnya kompetisi."
"Juve tidak layak finis di urutan bawah klasemen seperti yang terjadi di tahun lalu dan kami berhasil membalikkan keadaan. Kemudian keyakinan kami bertambah dan terus bertambah," ucap Barzagli.
Sementara menghadapi Napoli di laga final Coppa Italia 20 Mei nanti, Barzagli percaya jika mereka akan menghadapi lawan yang tangguh.
"Di laga final apapun bisa terjadi. Ketika kami menghadapi Napoli di Naples, kami mendapat banyak kesulitan, sementara di kandang sendiri kami menampilkan permainan hebat dan meraih hasil imbang."
"Mereka adalah tim yang solid, yang sudah bermain bersama sejak 2 atau 3 tahun lalu, dengan skuad yang sama. Lini depan mereka juga sangat kuat. Kami tentu harus berhati-hati dan mempersiapkan laga dengan baik." (juv/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Pesta Sempurna, Juve Tetap Perawan
Liga Italia 13 Mei 2012, 21:43
-
Allegri: Saya Tak Peduli Ucapan Pirlo
Liga Italia 13 Mei 2012, 19:02
-
Preview: Juve vs Atalanta, Kejar Campione Imbatutto
Liga Italia 13 Mei 2012, 13:22
-
Barzagli Bertekad Pertahankan Unbeaten Juve
Liga Italia 13 Mei 2012, 05:31
-
Barzagli: Menangi Scudetto Sensasinya Berbeda
Liga Italia 12 Mei 2012, 23:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR