
Bola.net - - Franck Kessie sempat terlibat perseteruan dengan rekan setimnya dalam laga Derby d'Italia yang berlangsung pada akhir pekan kemarin. Hal tersebut diyakini telah membuka jalan bagi mantan gelandang Atalanta itu. hengkang dari San Siro musim panas nanti.
Derby d'Italia, yang mempertemukan AC Milan dan Inter Milan, berlangsung dengan sangat sengit. Pertandingan antara dua tim sekota tersebut lalu berakhir dengan kemenangan tipis 3-2 untuk Inter Milan.
Perseteruan pada pertandingan tersebut akan dianggap wajar, sebab permainan hampir bisa dipastikan berjalan sengit serta panas. Tapi jika yang berseteru adalah dua pemain dari tim yang sama, tetap saja akan membuat publik mengernyitkan dahi.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Duduk Perkara
Hal itu terjadi kepada Franck Kessie, yang tampil sebagai starter, ditarik keluar lapangan oleh sang pelatih, Gennaro Gattuso, pada menit ke-69. Saat itu, Milan sedang dalam keadaan tertinggal 1-3 dari Nerazzurri.
Begitu meninggalkan lapangan, Kessie dihampiri oleh rekan setimnya, Lucas Biglia. Entah apakah gelandang asal Argentina tersebut tidak paham dengan perasaan Kessie, ia tetap melontarkan beberapa kata kepada pemain berumur 22 tahun itu.
Begitu mendengarkan perkataan Biglia, Kessie langsung naik pitam. Darah mudahnya bergejolak dan nyaris menghajar Biglia jika saja tak ditahan oleh rekan-rekan setimnya. Insiden tersebut lantas menjadi penghias halaman depan di berbagai media.
Kessie Bakal Hengkang?
Setelah insiden tersebut, Kessie menyatakan permintaan maafnya secara terbuka kepada publik. Tetapi pihak manajemen klub tetap memberinya hukuman berupa denda untuk memberikan efek jera kepadanya.
Namun menurut laporan dari Tuttomercatoweb, Kessie tak menerima hukuman tersebut dengan baik. Ia justru disebut tengah menimbang kemungkinan hengkang dari San Siro pada bursa transfer musim panas mendatang.
Lebih lanjut, laporan itu juga menyebutkan bahwa Milan sudah mematok harga 40 juta euro bagi siapapun yang ingin mendapatkan jasanya. Kabarnya, beberapa klub besar Eropa seperti Arsenal, Tottenham, dan PSG tengah berebut untuk mendapatkannya.
Selain itu, kepergian Kessie juga bisa diikuti oleh dua penggawa penting Rossoneri lainnya, yakni Suso dan Patrick Cutrone. Milan disebut berupaya untuk melego beberapa pemain guna mengurangi defisit keuangan yang membuat mereka dipantau Financial Fair Play.
Saksikan Juga Video Ini
Berita Video Highlights Serie A, AC Milan Dikalahkan Inter Milan 2-3
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bermasalah di Milan, Franck Kessie Siap Minggat?
Liga Italia 23 Maret 2019, 06:15
-
Kessie Tak Ingin Pertengkarannya Dengan Biglia Pengaruhi Perjalanan Milan
Liga Italia 19 Maret 2019, 16:45
-
Biglia: Saya Memiliki Hubungan yang Indah Dengan Kessie
Liga Italia 18 Maret 2019, 22:10
-
Keributan Kessie vs Biglia Lebih Menyakitkan daripada Kekalahan Milan
Liga Italia 18 Maret 2019, 10:00
-
Nyaris Hajar Biglia, Kessie Akhirnya Minta Maaf
Liga Italia 18 Maret 2019, 06:49
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55





















KOMENTAR